Ok pada postingan kali ini kita membahas tentang cara merangkai antena grid. langsung saja silahkan dibaca langkah langkahnya dibawah ini untuk lebih jelasnya
1.Satukan antena bagian kanan dan kiri
2.Pasangkan baut dengan kunci pas di setiap lubang penempatan baut
3.Pasangankan baut di setiap bagiannya dengan kuat
4.Pasang baut pada bagian batang vedhor
5.Pasang baut pada bagian bawah vedhorn
6.Satukan krangka antena grid dengan vedhorn
7.Pasangkan breket dengan erat untuk menyangga antenanya
8.Buka tutup pigtail nya
9.Pasang kabel tis pada lubang yang tersedia di bagian tengah kotak TP-link
10.Letakan TP-link pada kotaknya lalu pasangakan kabel connector
11.Kuatkan kabelnya menggunakan kabel tis dengan erat. Agar tidak lepas, dan sambungkan kabel vedhorn ke TP-link.
12.Sambungkan kabel ke POE kebel TP-link yang berwarna hitam untuk di sambung ke TP-link dan kebel UTP untuk laptop kabel GC
13.sudah selesai jadinya seperti ini
Sekian tutorial merangkai antena grid kali ini. terimakasih telah berkunjung, semoga bisa berguna bagi sobat semua :)
Baca juga : Scan Koneksi Wifi Menggunakan Perantara Antena Grid